Jenjang dan Jadwal Pelatihan Instruktur Nasional (Teknis Pelatihan dan Pendampingan K13)

Berdasarkan kebijakan kurikulum pada tahun 2016 yang membahas tentang Kebijakan Kurikulum 2013, Pelatihan, Pembelajaran, Penilaian, Pendampingan, dan juga Monitoring dan Evaluasi, maka melalui tulisan di blog pendidikan ini kami sampaikan informasi penting terkait dengan jenjang dan jadwal pelatihan yang mana pesertanya adalah Tim Pengembang, TPK Propinsi, TPK Kabupaten/Kota, LPMP, Guru Berprestasi, Yayasan, Tim Direktorat, Tim Kemenag dan Tim Media, kesemuannya itu telah ada rencana kegiatan disertai narasumbernya, yang bisa bapak dan ibu lihat melalui penampakkan pada gambar dibawah ini

gambar 1 Jadwal Pelatihan k13 gambar 2 Jadwal Pelatihan k13

Untuk lebih jelasnya silahkan download file ===>kebijakan Kurikulum Pada Tahun 2016

0 Response to "Jenjang dan Jadwal Pelatihan Instruktur Nasional (Teknis Pelatihan dan Pendampingan K13)"

Post a Comment

Berkomentarlah sesuai topik.
Harap Tidak Mengkopi Paste Posting ini secara keseluruhan. Karena akan menghancurkan blog ini. Silahkan bila ingin menjadikannya referensi.